Article Detail
Ziarah, Kunjungan Seminari Kentungan dan Noviciat CB siswa kelas 5 SD Tarakanita Bumijo Yk
Pada hari Jumat, 28 Oktober 2022 siswa kelas 5 mengikuti kegiatan Ziarah ke Jatiningsih.
Sebelumnya siswa kelas 5 mengunjungi Seminari Tinggi Kentungan dan berkenalan dengan para Frater dan mengenal kehidupan seminari.
Dilanjutkan ke Noviciat CB, para siswa mengunjungi museum Misi CB dan pembuatan hosti ditutup dengan ziarah ke makam Suster CB.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment